Tim Jaksa Pengacara Negara (JPN) Kejaksaan Negeri Ngawi memberikan bantuan hukum Non Litigasi kepada PT. Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk. Cabang Ngawi bertempat di ruang Perdata dan Tata Usaha Negara Kejaksaan Negeri Ngawi.
#KejaksaanRI #kejaksaantinggijatim #rbkunwas #jaksaagung #KemenPAN_RB #WBK #WBBM #Jaksa #Adhyaksa #wbkkejaringawi #kejaksaanrb #jaksapedia